Grabexpress merupakan layanan pengiriman paket yang terdapat pada aplikasi grabtaxi atau Grabbike. Saat ini Grabexpress sedang membuka lowongan kerja sebagai kurir atau driver grabexpress yang merupakan bagian dari grabbike, grabtaxi, dan grabcar. Untuk melamar atau daftar menjadi bagian kurir grabexpress harus memenuhi syarat berikut:
Syarat Menjadi Driver Grabexpress:
- Warga Negara Indonesia ( WNI ) Maksima usia 55 Tahun pada 31 Desember 2015
- Sehat Jasmani dan Rohani
- Memiliki Sepeda Motor
- Penampilan harus rapi dan bersih
- Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
- Bisa baca dan tulis
- Bersedia mengikuti semua proses seleksi dan training
- Siap atau mampu bekerja full time
- Memiliki pengalaman sebagai kurir
- Uang Topup Rp. 150.000, bagi yang menggunakan HP dari pihak Grabbike
- Uang Topup Rp. 100.00, bagi yang menggunakan HP pribadi
Dokumen Yang Wajib Diserahkan:
- Surat keterangan kerja sebagai kurir dari perusahaan sebelumnya
- Fotocopy dan wajib memperlihatkan id card sebagai kurir jika masih kerja ( jika tidak ada bisa gunakan paklaring ( surat keterang kerja di poin 1) dari perusahaan sebelumnya yang membenarkan ada pernah bekerja sebagai kurir )
- Fotocopy Kartu keluarga Minimal tahun 2010
- SKCK asli dan masih aktif atau masih berlaku
- Surat keterangan sehat jika usia yang mendaftar di atas 50 tahun ke atas
- Fotocopy STNK yang masih berlaku
- Fotocopy SIM yang masih berlaku
- Fotocopy KTP yang masih berlaku
Dokumen yang diserahkan saat mengambil atribut:
Jaminan Asli Pilih salah satu :
- Kartu Keluarga
- BPKB Motor
- Buku Nikah
- Ijasah min. SMA
Pendaftaran terbuka untuk laki laki dan perempuan.

MULAI JUNI 2016
Pendaftaran GRABEXPRESS dilakukan secara online
Untuk Pendaftaran silahkan klik di bawah ini
"
"
"
V
BACA JUGA: Cara Melamar Kerja di Bank Mandiri
Bang Admin : kapan di buka lowongan pendaftaran GrabExpress nya ini ?? dan sampai kapan batas pendaftarannya terakhir GrabExpress ini ?? trim's di tunggu infonya.
ReplyDeleteTolong untuk dibaca lebih teliti lagi. Jika ingin mendaftar langsung hubungi nomor kontak pendaftaran.
DeleteSaya belum pernah kerja sebagai kurir tapi saya sering mengirim barang. Karna bekas marketing kira kira bisa tidak ya saya daftar.
ReplyDeletePendaftaran Grabexpress Sudah di Update tolong dibaca sejelas jelasnya. Pendaftaran Mulai Tanggal 8, 10, 11 Desember 2015
ReplyDeletependaftarannya per domisili atau nggak seperti driver grabbike gan ? ?
ReplyDeleteDiketerangannya tidak tertulis domisili
DeleteSy bekerja bagian ekspedisi. Tetapi untuk perusahan bukan kurir bisa g?
ReplyDeleteDateng aja untuk daftar, ekspedisi kan ngirim barang jg.
DeleteGrab express dan grab bike terpisah atau menjadi satu pak?
ReplyDeleteJadi satu, daftar jadi driver atau kurir grabexpress otomatis jadi grabbike juga. Tapi daftar grabbike belum tentu dpt job grabexpress.
DeleteTerima kasih
Admin .. Saya pernah Bekerja di Sekolah sebagai antar2 Dokumen .. Kira2 bisa ikut daftar gak?
ReplyDeleteTerima Kasih
Daftar aja pak
Deletegan saya tdk punya pengalaman dikurir , sedangkan dibrosur tertera hrs ada dokemen pengalaman sbg kurir . kira2 saya bisa bisa ikut daftar atau tidak ?
ReplyDeletetolong dibalas gan ,terimakasih
Gak bisa, syarat mutlak wajib dipenuhi
Deletebang admint untuk driver grabbike area bekasi apakah masih di buka lokernya, terimakasih
ReplyDeleteuda tutup
Deletesystem nya sama dgn grabbike ya 10% : 90%
ReplyDeleteOm widi, klu mau tanya2 berkaitan grabbike ke syp ya.. Sy udh safty riding tgl 6 nov tapi sampe sekarang blm di pangil2 buat dapet atribut..
ReplyDeletepihak grabbike memang ketat jadi wajar kalau agak lama.ke kantor pusat benhil aja klo emang di rasa lama.
DeletePak Widi untuk pendaftaran terakhir besok ya Pak...????
ReplyDeletehari ini terakhir, tapi kuota sudah terpenuhi sebanyak 2000 driver
DeleteMaaf untuk lowker jd driver grabike tanggal berapa ya buka lagi...
ReplyDeletenanti kalau dibuka lagi akan di update
Deleteklw ke pusat masih ada gk gan?
ReplyDeletesaat ini masih ditutup untuk pendaftaran, kalau ada pembukaan pendaftaran nanti akan di update
Deletemisi gan ane mw daftar grabexpres, pengalaman ane jd kurir udah 2thn yg lalu dan ane ga punya surat pengalaman kurir kira2 bisa daftar ga ya
ReplyDeletedaftar grabbike aja kan sedang buka
DeletePak widi grabexpres masih buka lowongan ga untuk bsk tanggal 2-02-16?
ReplyDeleteHari ini terakhir 1 februari 2016
DeleteBisa tidak pak jika pengalaman saya hanya 4 bulan dibidang kurir? Saya telah meminta surat keerangan kerja di kantor .
ReplyDeleteCoba Datang dan daftar aja pak soalnya grabexpress lg dibutuhn cepat
DeleteBuat grabbike area jakarta barat kapan ya?? Tolong infonya..thanks
ReplyDeleteOke thx pak widi
ReplyDeletePa widi pendaftaran grabexspress tgl 3 feb masih dibuka ga ya?
ReplyDeleteTgl 2 feb sya ke wiladatika katanya sudah ditutup...
Informasi yg saya dpt pendaftaran grabexpress dibuka sampai tgl 5 februari 2016. Dengan catatan pendaftaran akan ditutup jika kuotanya sudah terpenuhi.
DeleteSudah, thx info nya 👌
ReplyDeleteSaya ada pengalaman collextor bank,.,menguasai area ,jabodetabek,,bisa ga untuk mlmr grabb ekpress
ReplyDeleteBackground harus kurir pak. Tp klo bpk penasaran silahkan saja datang untuk daftar jadi grabexpress
Deletegrab express masi buka ga bang
DeletePendaftaran grabexpress sudah dibuka kembali dan diperpanjang mulai tgl 9 s.d 12 februari 2016 silahkan mendaftar
DeleteMasih buka pendaftaran nya ga pak ? Saya mau daftar
ReplyDeletePendaftaran grabexpress sudah dibuka kembali mulai tgl 9 s.d 12 februari 2016 silahkan mendaftar
DeletePendaftaran grabexpress sudah dibuka kembali mulai tgl 15 s.d 19 februari 2016 silahkan mendaftar
ReplyDeletekapan pendaftaran grabexpress di buka kembali ya...?
ReplyDeleteUntuk sementara Ikut pendaftaran grabbike aja pak. Grabbike lagi buka pendaftaran tgl 28 maret 2016 s.d 1 april 2016
Delete